GORDON WILLARD ALLPORT
A. Latar Belakang Tokoh
- Lahir pada 11 November 1897 di Montezuma, Indiana
- Tahun 1915 : lulus dengan peringkat kedua dan mendaaptkan beasiswa ke Harvard
- Tahun 1919 : medapatkan gelar A.B. Sarjana Filsafat dan Ekonomi dari Harvard
- Tahun 1922 : mendapatkan gelar Ph.D. Psikologi
B. Definisi Kepribadian
- Teori Allport => "gambaran kodrat manusia adalah positif, penuh harapan dan menyanjung-nyanjung
- Kepribadian adalah organisasi yang dinamis dari system psikofisik dalam individu yang turut menentukan cara-caranya yang unik atau khas dalam menyesuaikan diri dengan lingkungannya.
C. Struktur Kepribadian
adalah proses mental/neuropsikis yang berkapasitas dan mampu mengarahakan stimulus yang akan menghasilkan perilaku yang adaptif atau ekspresif.
Karakter Traits :
- nyata
- menjadi kausal
- empiris
- saling berkorelasi
- fleksibel
- Individual traits
- Common Traits
2. Intensi
- harapan-harapan
- keinginan-keinginan
- ambisi
- cita-cita
- niat untuk melakukan sesuatu
3. Type
Type adalah konstruksi ideal si pengamat, dan seseorang dapat disesuaikan dengan type itu tetapi dengan konsekuensi diabaikan sifat-sifat khas individualnya
4. Proprium
Istilah yang diciptakan Allport yang mengindikasikan
semua fungsi self atau ego
7 Aspek dlm perkembangan Proparium:
- Bodily Self
- Self Identity
- Self Esteem
- Extension of self
- Self Image
- Self as a rational coper
- Propriate Striving
D. Dinamika dan Proses Kepribadian
Past tidak berpengaruh terhadap kehidupan masa yg akan datang
Dua Konsep “Functional Autonomy “ :
- Perseverative functional autonomy
- Propriate functional autonomy
E. Assessment dan Research
Assesment
Menggunakan Personal Documents Technique
The study of Values
Kategori value :
- Teoritis
- Ekonomis
- Estetika
- Sosial
- Politik
- Religius
Research
- expressive behaviour
- coping behaviour
0 komentar:
Posting Komentar